Friday, February 10, 2017

KELEBIHAN DAN KEKURANGAN FreeBSD



Melanjutkan post saya sebelumnya, kali ini saya akan menjelaskan kelebihan dan kekurangan FreeBSD. Berikut beberapa kelebihan dan kekurangannya.

Kelebihan :
  1. Bersifat opensource (bisa di download langsung dari www.freebsd.org).
  2. Memiliki sistem software third-party yang memberikan kemudahan yang berarti bagi para user untuk menambah atau menghapus aplikasi-aplikasi. Para user cukup mengeksekusi satu baris perintah dan aplikasi-aplikasi dengan sendirinya di-download, dicek integritasnya, di-build, dan diinstall secara otomatis. Tugas-tugas administrasi sistem menjadi sangat praktis dan mudah.

Thursday, February 9, 2017

MENGENAL FreeBSD





Di dalam beberapa literatur disebutkan bahwa sistem operasi ini merupakan turunan dari 4.4BSD. BSD yang merupakan kepanjangan dari Berkeley Software Development dikembangkan oleh CSRG (Computer Systems Reseach Group) dari Universitas Of California, Berkeley. Sebenarnya turunan dari 4.4BSD cukup banyak diantarany yang cukup saya kenal ada tiga. FreeBSD, OpenBSD dan NetBSD. SCO Unix maupun SunOS juga masih keturunan yang tidak jauh dan masih banyak lagi.

CARA MUDAH BLOKIR SITUS BERDASARKAN IP ADDRESS TERTENTU DI MIKROTIK



Tutorial kali ini akan membahas bagaimana cara memblok situs berdasarkan IP Tertentu. Dalam kasus ini misal kita akan memblok situs Facebook atau Youtube supaya tidak bisa diakses oleh salah satu client. Teknik ini merupakan penerapan firewall di mikrotik.

Syarat :
1.    Mikrotik Sudah Running Sebagai Router
2.    Familiar Dengan Aplikasi Winbox
3.    Seluruh Client Mikrotik Sudah bisa akses internet

Friday, February 3, 2017

CARA LIMIT BANDWITH MENGGUNAKAN METODE SIMPLE QUEUES



Post kali ini akan membahas bagaimana caranya untuk me-limit bandwith menggunakan metode simple queues. Sedikit info bahwa limit bandwith ini bisa digunakan untuk me-limit client yang terhubung dalam satu networ dan bisa juga buat  me-limit salah satu IP di satu network tersebut.


Pertama, kamu buka aplikasi winbox lalu “Conneect” agar bisa masuk ke menu utama winbox.

 

Wednesday, January 18, 2017

MEMBUAT MULTI HOTSPOT DAN MULTI LOGIN DENGAN SATU ROUTER



Kali ini saya akan menjelaskan tentang bagaimana cara setting multi hotspot (dalam post ini saya menggunakan 3 hotspot) dengan 1 router. Untuk setting awal hotspot pada router MikroTik dapat anda lihat pada : supramapkl2017.blogspot.co.id/2017/01/setting-router-mikrotik-untuk-wi-fi.html
Langkah pertama masuk ke menu utama Wireless, klik tanda add (+) di pojok kiri atas, pilih VirtualAP. Tambahkan 3 wlan yaitu wlan2, wlan3, dan wlan4.

SETTING ROUTER MIKROTIK UNTUK Wi-Fi HOTSPOT



 Berikut langkah-langkah cara menyetting router MikroTik untuk wi-fi hotspot :

Langkah pertama, connect router dengan PC atau leptop dengan kabel straight. Buka WinBox, klik tombol , kemudian akan muncul tampilan seperti gambar dibawah, klik MAC Address, klik connect.


Friday, January 13, 2017

DEFINISI ROUTING, KONSEP DASAR, CARA PENGIRIMAN DATA, JENIS & TABEL ROUTINGNYA



Definisi Routing
Routing adalah proses pengiriman maupun pengambilan data atau informasi dengan meneruskan data ke jaringan lain yang berbeda, dengan routing bisa berkomunikasi walaupun berbeda network, maka diperlukan Router untuk melakukan routing.

Terdapat 2 bentuk routing, yaitu :

Thursday, January 12, 2017

PENGERTIAN SUBNETTING DAN CARA MENGHITUNGNYA


PENGERTIAN SUBNETTING
Subnetting adalah proses membagi atau memecah sebuah network menjadi beberapa network yang lebih kecil atau yang sering di sebut subnet.

MENGHITUNG SUBNETTING
Biasanya dalam perhitungan subnetting semuanya pasti mengenai seputar Jumlah Subnet, Jumlah Host per Subnet, Blok Subnet, dan Broadcast Address. Biasanya penulisan IP address adalah seperti 192.168.1.1 , tetapi terkadang dituliskan 192.168.1.1/24 ,nah pasti ada maksudnya dari 192.168.1.1/24?

Wednesday, January 11, 2017

IP ADDRESS



IP Address adalah alamat identifikasi unik yang dimiliki oleh setiap komputer dan perangkat lainnya yang terhubung di dalam jaringan komputer dan memiliki 2 bagian utama yaitu Net Id dan Host Id. Kata unik yang berarti disini adalah bahwa setiap komputer atau perangkat yang terhubung lainnya tersebut memiliki alamat yang tidak boleh sama di dalam satu jaringan komputer.

Tuesday, January 10, 2017

TCP/IP



TCP/IP (singkatan dari Transmission Control Protocol/Internet Protocol) adalah standar komunikasi data yang digunakan oleh komunitas internet dalam proses tukar-menukar data dari satu komputer ke komputer lain di dalam jaringan Internet. Protokol ini tidaklah dapat berdiri sendiri, karena memang protokol ini berupa kumpulan protokol (protocol suite). Protokol ini juga merupakan protokol yang paling banyak digunakan saat ini. Data tersebut diimplementasikan dalam bentuk perangkat lunak (software) di sistem operasi. Istilah yang diberikan kepada perangkat lunak ini adalah TCP/IP stack.

Monday, January 9, 2017

PEMASANGAN ANTENA GRID VERTIKAL ATAU HORISONTAL



Posisi antena vertikal atau horizontal berpengaruh pada bentuk atau pola dari pernyebaran signal (propagation pattern) dari antena tersebut. Posisi vertikal menyebabkan polarisasi penyebaran signal atau gelombang yang dipancarkan menjadi lebih RAPAT atau SEMPIT dengan daya jangkauan yang lebih jauh. Sedangkan posisi horizontal menyebabkan polarisasi penyebaran signal atau gelombang yang dipancarkan menjadi lebih LEBAR dengan daya jangkauan yang lebih pendek dibandingkan dengan posisi vertikal.

PENGERTIAN OSI LAYER DAN FUNGSINYA SERTA ENKAPSULASI DAN DEKAPSULASI DATA PADA OSI


Pengertian OSI Layer

OSI adalah standar komunikasi yang diterapkan di dalam jaringan komputer. Standar itulah yang menyebabkan seluruh alat komunikasi dapat saling berkomunikasi melalui jaringan. Model referensi OSI (Open System Interconnection) menggambarkan bagaimana informasi dari suatu software aplikasi di sebuah komputer berpindah melewati sebuah media jaringan ke suatu software aplikasi di komputer lain. Model referensi OSI secara konseptual terbagi ke dalam 7 lapisan dimana masing-masing lapisan memiliki fungsi jaringan yang spesifik.